Abstrak  Kembali
Penelitian ini dilakukan untuk mengevaluasi sejauh mana pelaksanaan MBS MI AL Hidayah, yang diharapkan setelah mendapatkan hasil penelitian ada manfaatnya demi perbaikan pelaksanaan MBS di MI AL Hidayah untuk perbaikan selanjutnya sehingga pelaksanaan MBS benar-benar dapat terlaksana dengan baik. Metode yang digunakan dalam evaluasi melalui pendekatan kualitatif dilakukan melalui penelitian kualitatif, sehingga sumber informasi berasal dari warga sekolah seperti: kepala sekolah, guru, komite sekolah dan wali murid. Pengumplan data diperoleh dengan cara: observasi langsung, wawancara dan dokumentasi setelah mendapatkan informasi kemudian dilakukan kroscek data primer dari literature yang ada kemudian temuan penelitian ini peneliti deskripsikan berupa narasi