Abstrak  Kembali
Ekstrak ceplukan (Physallis angulata L.) merupakan bahan alam yang mengandung asam sitrat fisalin, sterol, terpen, saponin, flavonoid dan alkaloid, merupakan salah satu tanaman yang secara empiris digunakan sebagai antidiabetes. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh peningkatan PEG 6000 sebagai pengikat terhadap kecepatan melarut tablet effervescent ekstrak ceplukan.