| Abstrak |
|
| Tabir surya adalah suatu zat atau bahan untuk nrelindungi kulit dari sinar matahari. Tempuyung (Sonchus arvensis L) adalah salah satu bahan yang mengandung senyawat sinamat. Dimana untuk mengetahui aktivitas tabir surya ekstrak etanol 70% daun tempuyung (Sonchus arvensis L) dengan menggunakan /spektrofotometer UV. | |