Abstrak  Kembali
Protease merupakan kelompok enzim yang banyak digunakan dalam bidang industri, kesehatan, dan farmasi. Enzim protease terbaik dihasilkakn oleh bakteri melalui proses fermentasi. Penambahan kasein dan kalsium klorida dalam produksi enzim belum diketahui konsentrasinyasehingga perlu diteliti. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan konsentrasi kasein dan konsentrasi kalsium klorida yang optimaluntuk produksi protease dari isolat bakteri proteolitik BPT 1a.