Abstrak  Kembali
Dispersi padat adalah metode yang banyak digunakan untuk bahan obat yang sukar larut dalam air, yang dikombinasikan dengan zat zat tambahan yang memiliki sifat mudah larut dalam air sehingga diharapkan metode ini dapat memberikan hasil yang optimal untuk memperbaiki kelarutan ketoprofen. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh peningkatan konsentrasi HPMC 2910 terhadap efisiensi disolusi ketoprofen...