Patiati merupakan bahan yang dapat dipergunakan sebagai bahan tambahan
tablet, salah satunya sebagai bahan pengikat. Pati adalah polimer glukosa dengan
ikatan o-glikosidik. Salah satu kandungan senyawa pati yaitu amilopektin yang
bersifat lebih lekat dan cenderung membcntuk gel apabila disuspensikan dengan air
sehingga dapat digunakan sebagai bahan pengikat tablet. Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui konsentrasi optimum pati biji nangka sebagai bahan pengikat pada
pembuatan tablet parasetamol yang dibuat dengan melode granulasi basah.
|