Abstrak  Kembali
Biji kedelai (Glycine max Merr.) oleh masyarakat umumnya dikonsumsi sebagai bahan pangan yang bermutu tinggi. Biji kedelai memiliki kandungan kimia diantaranya protein, lemak, karbohidrat, vitamin, serat kedelai, flavonoid, saponin, dan tanin. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan aktivitas mirip estrogen (estrogenik) dari ekstrak etanol biji kedelai pada sistem reproduksi khusunya uterus...