Abstrak  Kembali
Tabie surya adalah suatu zat atau bahan untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Dalam industri farmasi, senyawa turunan sinamat merupakan bahan yang paling banyak digunakan dalam sediaan tabir surya, diantaranya senyawa isomoamil-p-metoksisinamat, dietanolamin-p-metoksisinamat. Aktivitas sebagai tabir surya dapat ditentukan dengan cara in vitro maupun in vivo terhadap makhlk hidup.