OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S07-24157E
Judul : Relevansi Aplikasi Kahoot dalam Evaluasi Pembelajaran Keterampilan Menyimak Bahasa Arab Siswa Kelas VIII MTsN 35 Jakarta?
Pengarang : Shafa Amira Arya Mutmainah
Penerbit dan Distribusi : FAI
Subjek : Evaluasi Pembelajaran, Bahasa Arab, Aplikasi Kahoot
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S07-24157E S07-24157E TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 77946
 Abstrak
Shafa Amira Arya Mutmainah; ?Relevansi Aplikasi Kahoot dalam Evaluasi Pembelajaran Keterampilan Menyimak Bahasa Arab Siswa Kelas VIII MTsN 35 Jakarta?. Skripsi. Program Studi Pendidikan Bahasa Arab, Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA, Jakarta. Pembatasan masalah pada penelitian ini adalah penggunaan aplikasi kahoot dalam evaluasi pembelajaran keterampilan menyimak bahasa Arab di kelas VIII MTsN 35 Jakarta Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dan mengembangkan media evaluasi pembelajaran keterampilan menyimak bahasa Arab menggunakan aplikasi berbasis game based learning yaitu kahoot yang dilaksanakan di MTsN 35 Jakarta dengan sampel penelitian 35 siswa dari kelas ك VIII.2. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode pre-eksperimental design menggunakan one group pre-test post-test design. Teknik analisis data melalui uji statistik menggunakan SPSS dengan melakukan uji validitas, uji realibilitas, uji normalitas, uji paired sample t-test dan uji efektivitas. Dari hasil perhitungan uji efektivitas diperoleh presentase 62% yang disimpulkan bahwa penelitian ini efektif, terdapat pengaruh evaluasi pembelajaran menggunakan aplikasi kahoot terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran keterampilan menyimak bahasa Arab.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox