OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S06-22316
Judul : Kepuasan Subscribers Mengakses Konten ArtodiPro di YouTube
Pengarang : Idham Kholid
Penerbit dan Distribusi : FISIP
Subjek : Kepuasan, Subscribers, Konten YouTube ArtodiPro
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S06-22316 S06-22316 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 77113
 Abstrak
ArtodiPro merupakan YouTubers yang membuat konten seputar dunia video editing Channel ini berisi konten seputar teknik videografi, lighting, sampai video editing. Tentunya ArtodiPro memulai dirinya sebagai YouTubers memulai berbagai proses yang dijalankannya dengan jerit payah, dimulai dari tahun 2013 memulai channel yang dibawakannya dikemas dengan pembawaan konten yang singkat namun mudah untuk dipahami jadi sangat cocok untuk orang yang ingin belajar mengedit sehingga banyak penonton yang tertarik untuk menonton channel ArtodiPro ini. Penelitian ini menggunakan teori Uses and Gratification, Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, paradigma Post Positivisme, Jenis penelitian deskriptif. Metode survey bertujuan untuk menjelaskan antarvariable. Populasi penelitian ini yaitu sebesar 657.000 Subscribers. Teknik pengambilan sample menggunakan Teknik non probability ? accidental sampling sample penelitian sebanyak 100 responden yaitu subscribers dengan menggunakan rumus Yamane. Hasil penelitian yang didapat yaitu, berdasarkan jenis kelamin yaitu terdapat 88 Laki-Laki dan 12 Perempuan yang berjumlah 100, lalu jika berdasarkan usia yaitu usia 16-19 tahun berjumlah 7 responden, lalu usia 20-23 tahun berjumlah 67 responden, dan 23-26 tahun berjumlah 26 responden. Jika berdasarkan pendidikan dari Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) sebanyak 35 responden dan Akademi ? Universitas sebanyak 65 responden. kepuasan yang dicari atau Gratification Obtained (GO) Deskriptif interval, nilai rata-rata (mean) Gratifications Obtained dengan skor 20,76 berada pada kategori sedang atau netral. Berdasarkan tabel distribusi frekuensi, kepuasan yang diperoleh (Gratifications Obtained/GO) berada pada kategori sedang atau netral dengan persentase sebesar 77%.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox