OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S06-22272
Judul : Komunikasi Pariwisata Museum Perjuangan Bogor Dalam Menarik Wisatawan Berkunjung
Pengarang : M. Alwanda Serdy
Penerbit dan Distribusi : FISIP
Subjek : Komunikasi Pariwisata, Museum Perjuangan Bogor, Wisatawan.
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S06-22272 S06-22272 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 77055
 Abstrak
Bogor adalah salah satu daerah yang memiliki tingkat kunjungan wisatawan yang cukup tinggi dengan memiliki beragam destinasi wisata salah satunya yaitu museum perjuangan Bogor yang merupakan wisata pendidikan yang memiliki tingkat kunjungan wisata yang sebaliknya, yaitu tidak seperti kunjungan wisata lainnya yang ada di Bogor. Penelitian ini menggunakan paradigma konstruktivisme. Penelitian ini menggunakan teori integrasi informasi yang mengacu pada peran informasi dalam konteks komunikasi pariwisata yang dilakukan oleh pengelola museum perjuangan Bogor kepada Wisatawan sebagai upaya dalam melakukan promosi, memberikan informasi dengan tujuan menarik wisatawan berkunjung Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang bertujuan untuk menggambarkan fenomena dengan informan merupakan pengelola serta penanggung jawab museum perjuangan Bogor dengan menggunakan teknik pengumupulan data melalui observasi dan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa komunikasi pariwisata yang dilakukan museum pejuangan Bogor dalam menarik wisatawan berkunjung belum optimal dengan upaya strategi yang digunakan belum cukup efektif dalam menarik wisatawan melaui media sosial dan acara kegiatan.
2003 - 2025 || Lontar 3.4 UI || Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox