OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S06-22237
Judul : HUBUNGAN PENGGUNAAN MEDIA INSTAGRAM STORY DENGAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA PENYANDANG DISABILITAS SLB NEGERI KAB.BEKASI
Pengarang : Septi Dwi Safitri
Penerbit dan Distribusi : FISIP
Subjek : Penggunaan Media, Instagram Story, Kepercayaan Diri, Penyandang Disabilitas
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S06-22237 S06-22237 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 76259
 Abstrak
Penelitian ini menggunakan paradigma positivisme dan menggunakan teori kepercayaan diri. Kepercayaan diri merupakan segala sesuatu dimana dapat mencapai tujuan dalam hidupnya disertai dengan keyakinan yang positif tentang kelebihan yang mereka miliki. Penelitian ini ingin mengetahui apakah ada hubungannya antara penggunaan media Instagram Story dengan kepercayaan diri remaja penyandang disabilitas. Pendekatan penelitian ini yaitu kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif yang bertujuan untuk mengetahui nilai dari satu variabel atau lebih tanpa harus menghubungkan antara variabel satu dengan yang lainnya. Metode dalam penelitian ini adalah survei. Populasi dalam penelitian yaitu 67 siswa-siswi SLB Negeri Kabupaten Bekasi dengan sampel berjumlah 41 responden yang dihitung berdasarkan rumus Taro Yamane dengan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner. Teknik analisis data dengan uji validitas, reliabilitas, normalitas, regresi linear sederhana dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukan korelasi koefisien sebesar 0,966. Berada pada kategori sedang. Nilai signifikan sebesar 0,000 lebih kecil dari pada 0,05 signifikasi. Artinya, dari hasil penelitian membuktikan bahwa adanya hubungan antara penggunaan media Instagram Story dengan kepercayaan diri remaja penyandang disabilitas.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox