OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S07-21032
Judul : Perbandingan Profitabilitas Bank Umum Syariah Hasil Branchless Banking Dan Non Branchless Banking Periode 2015-2019
Pengarang : Uut Tri Cahyani
Penerbit dan Distribusi : FAI
Subjek : Perbandingan Profitabilitas Bank Umum Syariah Hasil Branchless Banking Dan Non Branchless Banking
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S07-21032 S07-21032 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 75831
 Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar pengaruh Branchless Banking terhadap Profitabilitas (ROA) Bank Umum Syariah, dengan menggunakan 4 bank syariah yaitu Bank BRI Syariah, BTPN Syariah, BNI Syariah, dan Bank Syariah Bukopin dalam bentuk data laporan keuangan triwulan pada periode 2015-2019. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi data panel dengan dummy. Berdasarkan hasil pengujian variabel ? variabel dengan menggunakan data panel Fixed Effect Model (FEM), hasil Uji Chow dan Uji Hausman nilai probabilitasnya < 0.05 serta nilai signifikansi sebesar 5%, maka secara parsial menunjukkan hasil: 1) Dummy Branchless Banking berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROA. 2) BOPO berpengaruh negatif terhadap ROA. 3) FDR berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROA. 4) CAR tidak berpengaruh terhadap ROA. 5) DPK berpengaruh negatif terhadap ROA. Dari hasil penelitian ini terbukti bahwa program Branchless Banking telah berhasil meningkatkan profitabilitas. Maka implikasinya ialah harus lebih banyak lagi bank syariah yang menerapkan Branchless Banking pada operasional perbankannya.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox