OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S06-21251e
Judul : CORPORATE REBRANDING ASTRA INFRA TOLL ROAD CIKOPO PALIMANAN
Pengarang : Siti Masitoh
Penerbit dan Distribusi : FISIP
Subjek : Corporate Rebranding, Proses Komunikasi, Infrastruktur, Tol Cipali
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S06-21251e S06-21251e TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 75297
 Abstrak
Rebranding yang dilakukan oleh ASTRA Infra toll road Cikopo Palimanan mulanya dilatar belakangi oleh perubahan dari pergantian kepemilikan saham yang berganti menjadi mayoritas, pada akhir tahun 2019. Dengan adanya transaksi kepemilikan saham dari yang sebelumnya pemegang saham mayoritasnya itu adalah PLUS Expressways International bagian dari UEM Malaysia, kemudian berganti menjadi Astra Infra pemegang saham mayoritas setelah membeli saham dari PLUS dan mengajak partner baru yaitu Canada Pension Plan Investmen Board (CPPIB). Teori yang digunakan adalah teori Rebranding, dan teori 7 C?s Communications. Peneliti menggunakan teori ini untuk menjelaskan bagaimana proses rebranding yang terjadi pada Corporate Rebranding ASTRA Infra Toll Road Cikopo Palimanan Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif serta metode studi kasus, pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka, dengan menggunakan model komunikasi Tubbs. Hasil temuan menyimpulkan bahwa tujuan dilakukan rebranding dengan menggunakan nama Astra adalah untuk memperkuat nama brand, serta memperbaiki citra perusahaan dengan mengubah logo dan nama brand serta tone warna gerbang tol Cipali, untuk menunjukan pada publik bahwa perusahaan telah mengalami perubahan yang jauh lebih baik. Dari segi infrastruktur telah diperbaiki dan ditambah jumlahnya, seperti penambahan markah jalan, perambuan, dan lainnya. Adapun untuk pelayanan yaitu penambahan armada Mobil Derek, Ambulance, PJR, VMS, dan lainnya. Selain itu perusahaan juga fokus pada strategi pengembangan Triple P yang tujuannya adalah agar masyarakat sekitar Cipali merasakan benefit dari keberadaan perusahaan.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox