OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S06-21213e
Judul : GAYA KOMUNIKASI KEPEMIMPINAN DI LEMBAGA PEMERINTAHAN (STUDI KASUS PADA KEPALA BAGIAN HUMAS KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA REPUBLIK INDONESIA)
Pengarang : Kukuh Widoyoko Utomo
Penerbit dan Distribusi : FISIP
Subjek : Gaya Komunikasi, Kemimpinan, Pemerintah, Humas Kementerian Pemuda dan Olahraga .
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S06-21213e S06-21213e TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 75257
 Abstrak
Kepemimpinan merupakan suatu hal yang penting dalam setiap organisasi, gaya komunikasi yang sukses pada umumnya menggunakan gaya komunikasi yang tegas dalam kegiatan sehari-hari juga dalam memimpin sebuah organisasi. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor gaya komunikasi kepemimpinan pemerintahan pada kepala bagian Humas Kementrian Pemuda dan Olahraga. Sera untuk mengetahui gaya komunikasi kepemimpinan pemerintahan pada kepala bagian Humas Kementrian Pemuda dan Olahraga. Teori yang digunakan adalah teori empat sistem Likert, dan teori perilaku. Peneliti menggunakan teori ini untuk menjelaskan bagaimana gaya komunikasi kepemimpinan pemerintahan pada kepala bagian Humas Kementrian Pemuda dan Olahraga, dengan menggunakan model komunikasi Shannon dan Weaver. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif serta metode studi kasus, pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka. Hasil temuan menyimpulkan bahwa gaya komunikasi kepemimpinan pemerintahan pada kepala bagian Humas Kementrian Pemuda dan Olahraga menerapkan gaya komunikasi humble, tegas dan kekeluargaan serta tidak adanya perbedaan antara pegawai satu dengan yang lainnya.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox