OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S08-21087
Judul : PENGARUH KELEKATAN KECEMASAN DAN KUALITAS ALTERNATIF PADA SIKAP INDIVIDU UNTUK BERTAHAN ATAU PERGI DARI HUBUNGAN BERPACARAN YANG MENGANDUNG KEKERASAN
Pengarang : Ayuddya Selawati Husin
Penerbit dan Distribusi : FPSIKO
Subjek : kelekatan kecemasan, kualitas alternatif, sikap
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S08-21087 S08-21087 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 75017
 Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kelekatan kecemasan dan kualitas alternatif pada sikap individu untuk bertahan atau pergi dari hubungan berpacaran yang mengandung kekerasan. Responden dalam penelitian ini adalah perempuan berjumlah 114 orang dan berusia 19-25 tahun. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa kelekatan kecemasan dan kualitas alternatif berpengaruh dengan sikap individu terhadap aspek tetap bertahan atau meninggalkan hubungan berpacaran yang mengandung kekerasan. Semakin besar kelekatan kecemasan yang dimiliki individu, maka semakin mungkin individu untuk memutuskan tetap bertahan dalam hubungan meskipun mengandung kekerasan. Sedangkan, variabel kualitas alternatif tidak signifikan yang artinya kualitas alternatif tidak berkontribusi terhadap sikap individu untuk tetap bertahan atau meninggalkan hubungan berpacaran yang mengandung kekerasan.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox