OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S07-16105
Judul : Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Syariah Mandiri Berdasarkan Metode RGEC Periode 2010-2014.
Pengarang : April Liyani Suryaningsih
Penerbit dan Distribusi : FAI
Subjek : Perbankan Syariah
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S07-16105 S07-16105 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 70573
 Abstrak
April Liyani Suryaningsih, Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Syariah Mandiri Berdasarkan Metode RGEC Periode 2010-2014. Skripsi, Program Studi Perbankan Syariah. Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. Penilaian tingkat kesehatan bank syariah yang digunakan adalah metode RGEC yaitu metode yang menggunakan pendekatan risiko melalui aspek Risk Profile, Good Corporate Governance, Earning, dan Capital. Aspek Risk Profile dan Good Corporate Governance menggunakan penilaian self assessment, aspek Earning menggunakan rasio NOM (Net Operation Margin), ROA (Return On Asset), dan REO, dan aspek Capital menggunakan rasio CAR (Capital Adequacy Ratio), Aset Produktif Bermasalah, dan Aspek Kualitas Rendah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah Bank Mandiri Syariah periode 2010-2014. Data yang digunakan menggunakan data sekunder yaitu mengambil laporan keuangan tahunan perusahaan yang diambil dari website. Metode analisis penilaian yang digunakan adalah metode RGEC dengan menentukan tingkat kesehatan bank yang digolongkan menjadi kesehatan bank yang mengacu pada Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 8/POJK.03/2014 perihal Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Umum Syariah dan Unit Usaha Syariah. Hasil penelitian tingkat kesehatan bank yang dilakukan selama periode 2010-2014 secara keseluruhan memiliki nilai PK-2 atau berpredikat ?Sehat?.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox