OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : T094-00087
Judul : The Sylabus Design of English for Banking in Speaking Skill at PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk in Jakarta - Indonesia: Qualitative Studies in Thesis
Pengarang : Arief Durochman
Penerbit dan Distribusi : Pascasarjana MPB Inggris
Subjek : Sylabus Design of English
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi : Limau
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
T094-00087 T094-00087 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 66475
 Abstrak
Arief Durochman: Silabus Desain Bahasa Inggris untuk Perbankan dalam Kemampuan Berbicara di PT. Bank Mandiri (Persero) Thk in Jakarta - Indonesia: Studi kualitatif dalam Tesis. Master Pendidikan Bahasa Inggris, Sekolah Pascasarjana Universitas MuhammadiyahProfDR. HAMKA. Juni 2013. Desain silabus adalah proses berkelanjutan yang selalu ada revisi dimana penelitiannya dimulai dari analisis kebutuhan siswa sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Penelitian ini adalah penelitian tentang pengembangan syllabus bahasa Inggris untuk perbankan di PT. Bank Mandiri (persero) Thk. Dalam penelitian ini, penulis melakukan empat tahapan penelitian: (1) pengwnpulan data berdasarkan analisis kebutuhan siswa dengan pengisian kuesioner, wawancara, dan dokumentasi, (2) pengembangan silabus dengan mengadopsi dari silabus yang ada, (3) penyesuaikan dengan isi silabus yang terkait dengan kebutuhan peserta didik, dan (4) validasi silabus oleh dua aWi. Peneliti menggunakan metode pengumpulkan data dengan cara pengisian kuesioner dan wawancara. Kuesioner ditujukan kepada Customer Service Representative, Trainer, dan Pelanggan Asing. Wawancara dilakukan untuk mengumpulkan informasi dari Branch Manager. Analisis kebutuhan dilakukan dengan menyebarkan kuesioner dan panggilan telepon di mana hasilnya kemudian dianaJisis. Hasil analisis kebutuhan menjadi dasar bagi peneliti untuk merancang silabus speaking skill bahasa Inggris untuk perbankan. Selanjutnya, dikembangkan dan sebagai prototipe yang sudah di validasi oleh ahli perbankan. Akhirnya, silabus sebagai pedoman trainer bahasa Inggris dalam mengajar berbicara untuk perbankan.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox