OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : T094-00056
Judul : Response Of International Relation Students To Self- And Peer- Assessment In Oral Presentation Skills At Universitas Al-Azhar Indonesia In Jakarta
Pengarang : Andi Asrul Sani Fauzan
Penerbit dan Distribusi : UHAMKA
Subjek :
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi : Limau
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
T094-00056 T094-00056 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 58546
 Abstrak
Siswa sering kali mempertanyakan sistem penilaian yang diberikan oleh dosen mereka dalam tugas kemampuan berbicara. Berbeda dengan pilihan ganda, pertanyaan benar atau salah, tugas kemampuan berbicara tampaknya tidak memiliki batasan yang tepat untuk nilai. Masalah ini menyebabkan siswa menjadi malas dan tidak bertanggung jawab terhadap proses pembelajaran mereka. Oleh karena itu metode self- and peer-assessment diangkat untuk memicu motivasi siswa dalam melakukan tugas kemampuan berbicara. Penelitian pada kemampuan berbicara telah menunjukkan bahwa nilai yang dipercaya (adil) dapat diperoleh jika penilaian dari mahasiswa, teman sekelas dan dosen digunakan. Penelitian ini dilakukan untuk mengukur respon dan perkembangan perilaku mahasiswa jurusan Hubungan Internasional di Universitas al-Azhar Indonesia (UAI) terhadap metode self- and peer-assessment dalam mata kuliah kemampuan berbicara. Siswa diberi sesi pelatihan tentang teknik penyampaian dan latihan kemampuan berbicara dari video. Berbagai macam pendekatan personal diberikan pada akhir latihan. Temuan menunjukkan bahwa empat peserta yang diteliti menanggapi dengan positif bahwa metode self- and peer-assessment akan memberikan sistem penilaian yang lebih adil dan perubahan perilaku positif karena mereka merasa rasa bangga untuk diberi tanggung jawab atas kontribusi nilai akhir mereka dengan menggunakan portofolio dan kriteria penilaian.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox