OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S013-00050
Judul : Kesulitan Siswa SMA Negeri 90 Jakarta Dalam Mempelajari Huruf Hiragana dan Katakana Menggunakan Buku Nihongo I
Pengarang : Widuri Sri Elly Sugarwati
Penerbit dan Distribusi : --- Pilih Fakultas / Unit ---
Subjek : Huruf Hiragana & Katakana
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S013-00050 S013-00050 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 54760
 Abstrak
ABSTRAKSI WIDURI SRI ELLY SUGARWATI, Kesulitan Siswa SMA Negeri 90 Jakarta Dalam Mempelajari Huruf Hiragana Dan Katakana Menggunakan Buku Nihongo I Terhadap siswa kelas XI IS 6 tahun ajaran 2009/2010 di SMA Negeri 90 Jakarta. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar kemampuan siswa dalam menguasai penulisan huruf hiragana dan katakana maupun dalam membaca huruf hiragana dan katakana yang dianggap sulit oleh beberapa siswasiswi SMA Negeri 90 Jakarta kelas XI IS 6 dalam mempelajari bahasa Jepang terutama bagi para pemula. Adapun permasalahan yang penulis angkat antara lain adalah : apakah kesulitan siswa dalam membaca dan menulis huruf hiragana, apakah kesulitan siswa dalam membaca dan menulis katakana dan bagaimana caranya mengatasi masalah tersebut. Metode penelitian yang digunakan untuk mendapatkan data penelitian menggunakan metode survey dengan menggunakan metode uji normalitas sebagai uji normalitas sebagai uji prasyarat yang perlu dilakukan yaitu uji normalitas distribusi data dengan teknik uji lilliefors untuk mengetahui apakah data tersebut berdistribusi normal atau tidak untuk mengetahui hasil penelitian digunakan metode kuantitatif karena data yang diperoleh berupa angka-angka. Dari penelitian ini diketahui bahwa siswa-siswi kelas XI IS 6 tahun ajaran 2009/2010 yang mempelajari bahasa Jepang di SMA negeri 90 Jakarta. Dari angket data yang diperoleh siswa-siswi kelas XI IS 6 sebagian siswa menyatakan sulit dan sebagian lagi menyatakan malas mempelajari huruf hiragana dan katakana dalam menulis maupun membaca karena huruf hiragana dan katakana yang rumit. Setelah penulis mengadakan penelitian lebih lanjut melalui pre test dan post test kemampuan siswa dalam menjawab soal menulis dan membaca huruf hiragana dan katakana jawabannya kurang sesuai dengan yang diharapkan. Dalam penghitungan melalui metode uji normalitas sebagai uji prasyarat dilakukan yaitu uji normalitas distribusi data dengan teknik uji lilliefors diketahui penelitian ini berdistribusi normal. Bahwa benar siswa SMA Negeri 90 Jakarta sulit dalam mempelajari bahasa Jepang terutama dalam menulis dan membaca huruf hiragana dan katakana.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox