OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : S05-00547
Judul : Faktor- faktor yang berhubungan dengan kepuasan perawat di ruang anak rumah sakit Dr. CIPTO MANGUNKUSUMO JAKARTA TAHUN 2004
Pengarang : YANI ASTUTI
Penerbit dan Distribusi : FIKES
Subjek :
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi :
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
S05-00547 S05-00547 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 51581
 Abstrak
FAKUTAS ILMU ? ILMU KESEHATAN UHAMKA PROGAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT PEMINATAAN MANAJEMEN RUMAH SAKIT Skripsi, Juni 2006 Yani Astuti Faktor ? Faktor yang Berhubungan dengan Kepuasan Kerja Perawat di Ruang ICU Anak Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta xii + 70 halaman + 29 tabel + 1 gambar ABSTRAK Sesuatu yang mungkin disadari bahwa kompetensi antar organisasi rumah sakit bukan hanya pada letak strategis dan modal yang dimiliki ,tetapi telah menngeser kepada nilai daya manusia yang mengolahnya. Dengan peraturan manajemen perawat secara professional , diharapkan dapt memotivasi kerja perawat untuk bekerja secara produktif. Perawat yang berad adi ruang ICU Anak Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo merupakan perawat yang memegang peran yang strategis dalam proses tumbuh kembang manusia dan membantu individu menyelesaikan dirinya terhadap gangguan kesehatan sepanjang siklus hidupnya serta memanfaatkan berbagai yang diperlukan. Profesi perawat sangat luhur dalam bidang kesehatan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui Faktor ? Faktor yang berhubungan dengan kepuasan kerja perawat di ruang ICU Anak Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Jakarta tahun 2005. Sripsi ini ditulis dengan menggunakn metode penelitian deskriptif Analitik dengan menggunakan Cross Sectional yaitu dengan mempelajari dinamika kolerasi antara faktor ? faktor yang terjadi dengan outcome yang diukur pada saat yang bersamaan. Dari hasil penelitian yang di ruang ICU Anak Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta di dapat motifasi kerja perawat yang berjumlah 50 orang perawat yang mempunyai motivasi kerja perawat kerja yang tinggi sebanyak 72,0 % sedangkan yang mempunyai motivasi kerja yang rendah sebanyak 28,0 %. Dari hasil penelitian berdasarkan variable,umur jenis kelamin, pendidikan , status perkawinan, masa kerja, gaji, kondisi kerja, Atasan dan bawahan, teman kerja, pengembangan diri, dan pekerjaan yang menantang, penghargaan. Sedangkan varibel yang memiliki hubungan yang bermakna adalah status kepegawean, mitra kerja. Penelitian merayankan bahwa hedaknya pihak rumah sakit menciptakan kondisi kerja yang mendukung, lebih memperhatika kesejaheraan perawat dan ketidak puasan perawat perlu diadakan pemecahannya dan di cari jalan keuar yang baik serta penanganan dan pengendalian khusus. Daftar Pustaka ( 1984 ? 2003 )
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox