OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : JI09-JPS vol.13 No.03 september 2007 p.193-204
Judul : Pengaruh Sosialisasi Politik Keagamaan Tethadap Identifikasi dan Loyalitas Partai
Pengarang : Hidayat dan Hamdimuluk
Penerbit dan Distribusi : LPSP3
Subjek : Pikologi Sosial
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi : Limau
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 0
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
JI09-JPS vol.13 No.03 september 2007 p.193-204 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47917
 Abstrak
Penelitian ini mencoba melihat pengaruh sosialisasi politik keagamaan dengan metode tarbiyah (pendidikan Islam) versi gerakan tarbiyah terhadap identifikasi dan loyalitas kepada Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Peneliti juga berasumsi bahwa pemilih partai Keadilan Sejahtera peserta tarbiyah lebih loyal dibandingkan pemilih PKS yang tidak mengikuti tarbiyah (non-tarbiyah). Seluruh subjek penelitian (N=160) adalah mahasiswa pemilih PKS dengan rincian sebanyak 40 subjek adalah non-tarbiyah dan 120 subjek adalah mahasiswa pesrta tarbiyah. Menggunakan analisis Sructural Equation Modelling (SEM) hasil peneliitian menunjukkan bahwa sosialisasi politik keagamaan dengan metode tarbiyah merupakan prediktor singnifikan terhadap identifikasi partai dan loyalitas PKS. Hasil uji MANOVA menunjukan bahwa terdapat perbedaan singnifikan antara tiga kelompok tarbiyah (kelompok tersosialisasi tinggi, sedang,dan tidak ikut tarbiyah) pada kombinasi linier dari sejumlah variabel terikat,yaitu sikap keseluruhan,identifikasi partai,komponen identifikasi partai (afeksi,kongnisi,ideologis,dan identitas sosial), dan loyalitas partai dimana ditemukan pilihan PKS peserta tarbiyah lebih loyal kepada PKS daripada pemilih non-tarbiyah.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox