OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : AI01-110007
Judul : ANALISIS PEMAKAIAN TAME (NI) DALAM KALIMAT MAJEMUK BAHASA JEPANG (KAJIAN STRUKTUR DAN MAKNA)
Pengarang : Restoeningroem
Penerbit dan Distribusi : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UHAMKA
Subjek : Tame - Bahasa Jepang
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi : Limau
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 1
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
AI01-110007 AI01-110007 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47764
 Abstrak
Bahasa merupakan alat untuk menyampaikan informasi, keinginan, pertanyaan, pikiran,atau pendapat kepada orang lain. Satuan-satuan bahasa tersebut secara hierarkis terbentuk dari satuan terkecil kata, kemudian frase, dan terakhir ke satuan terbesar di bawah kalimat, yaitu klausa. Dengan penelitian ini penulis bermaksud untuk mencoba menambah pengetahuan dan kemampuan berbahasa Jepang, baik bagi penulis sendiri maupun bagi pembaca lainnya, khususnya dalam usaha memahami atau menerjemahkan suatu kalimat yang mengandung penghubung 「(ため(に)」. Pembatasan Masalah Pada penelitian ini adalah hubungan 「(ため(に)」 di dalam kalimat mejemuk, terutama penggunaannya dalam 副詞節 ?klausa adverbial?. Metode penelitian yang digunakan penulis dalam penelitian tersebut adalah metode deskriptif yaitu metode mencari, mengumpulkan, mengklasifikasikan, menganalisis dan menginterpretasikan data berupa contoh kalimat untuk memecahkan masalah. Dalam penelitian ini sebagai instrumen penelitian penulis mengambil data melalui buku-buku atau artikel seperti di dalam buku-buku teori, novel, artikel surat kabar, serta sumber-sumber penelitian yang relevan untuk dapat menunjang penelitian.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox