OPAC
Perpustakaan
Integrity, Trust, Compassion
 Deskripsi Lengkap
 Kembali
No. Panggil : JI04-JIKU, Maret 2004, Vol.4 No.1
Judul : ASPEK PENDIDIKAN KESEHATAN DALAM HEALTH PROMOTING SCHOOLS : PENGALAMATAN DAN HARAPAN SISWA SMUN 47 JAKARTA UNTUK PENDIDIKAN KESEHATAN EKSTRA KURIKULER
Pengarang : Selamat Riyadi dan Zulazmi Mamdy
Penerbit dan Distribusi : Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan Univ. Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA 37-47
Subjek : kesehatan - pendidikan
Jenis Bahan : {007/00}
Lokasi : Limau
 
  • Ketersediaan
  • File Digital: 0
  • Ulasan Anggota
  • Sampul
  • Abstrak
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
JI04-JIKU, Maret 2004, Vol.4 No.1 TERSEDIA
Ulasan Anggota:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 47545
 Abstrak
"Health is no more than education". Begitulah Thomas Jefferson menggambarkan kedudukan pendidikanm dalam kesehatan. Tulisan ini memperlihatkan hasil penelitian tentang pengalaman dan harapan siswa SMUN 47 Jakarta Selatan atas aspek pendidikan kesehatan dari UKS sebagai bagain penting dalam gerakan yang kini dikenal sebagai Sekolah yang mempromosikan Kesehatan (Health Promoting School). Walaupun siswa yang menyatakan sudah pernah mengalami atau memperoleh pendidikan kesehatan selama menjadi siswa di sekolah ini dengan sumber sekolah atau guru sekolah itu sendiri, namun lebih dari 1/3 (36.7%) menyatakan tidak pernah mendapatkannya. Yang menyatakan pernah memperolehnya dari puskesmas hanya 20.3% dan dari LSM 18.4%. Topik-topik yang mereka dapatkan meliputi merokok, narkoba, kesehatan reproduksi, penyakit menular seksual, dan donor darah, tergantung pada aktivitas ekstrakurikuler yang diikuti oleh masing-masing siswa. Dari hasil penelitian ini diketahui juga bahwa sebagian besar siswa mengharapkan adanya program UKS yang menyeluruh di sekolah. Secara umum, responden terbanyak mengharapkan metode yang digunakan adalah pemutaran film/slide/AVA.
|| Pengguna : Perpustakaan || Tampilan terbaik dengan  Firefox